Langkah pertama :
- Carilah gambar yang sobat inginkan, sobat bisa mencarinya melalui search engine seperti google atau lainnya.
- Gambar yang akan sobat pakai minimal memiliki ukuran sebesar 40 x 40 px. Jadi carilah/buatlah gambar dengan ukuran seperti yang saya jelaskan. Hal ini dikarenakan supaya gambar tersebut Fit atau sesuai dengan Judul posting sobat sekalian.
- Upload gambar tersebut ke photobucket, Imgaeshack atau lainnya. Tapi saya rekomendasikan buat sobat supaya lebih baik upload gambar ke piccasa. Alasannya agar dibawah hosting yang sama yaitu google.
- Setelah upload selesai kalian ambil direct url gambar tersebut (ambil alamat url gambar tersebut), biasanya code nya seperti dibawah ini :
http://i1182.photobucket.com/albums/x444/Dime01one/Coba2/result340x40px.jpg
Kemudian buat kode seperti di bawah ini:
<img align='left' height='50' width='50' src="http://i1182.photobucket.com/albums/x444/Dime01one/Coba2/result340x40px.jpg" ></img><br/>
Teks yang berwarna merah diganti dengan url photo sobat. Simpan dulu di notepad.
Kemudian seperti biasa masuk ke blog sobat.
Pilih Rancangan >> pilih Edit HTML
Beri tanda centang pada Expand Template Widget
Cari Kode seperti di bawah ini (untuk mempermudah pencarian tekan ctrl+f) :
<b:includable id='post' var='post'>
<div class='post hentry uncustomized-post-template'>
<a expr:name='data:post.id'/>
<b:if cond='data:post.title'>
<h3 class='post-title entry-title'>
<img align='left' height='50' width='50' src="http://i1182.photobucket.com/albums/x444/Dime01one/Coba2/result340x40px.jpg" ></img><br/>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
Sisipkan code yang tadi dibuat di antara kode di atas posisinya seperti yang terlihat pada teks yang berwarna merah tersebut.
Perhatikan juga spasinya , karena ini sangat berpengaruh.
Klik pratinjau untuk melihat tinjauan terlebih dahulu.
Setelah itu klik SIMPAN TEMPLATE.
Lihat hasilnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.